16 Daftar Aplikasi Pulsa Gratis Sungguhan
Aplikasi pulsa gratis selalu menjadi buronan setiap orang dan sangat mudah untuk perhatian. Bahkan tanpa mengetahui terlebih dahulu tentang detail daerah aplikasi tersebut. Padahal hal tersebut menjadi hal yang paling utama dalam menghindari penipuan.
Jadi sebaiknya tidak terlalu mudah tergiur akan sebuah aplikasi yang akan memberi pulsa secara percuma. Tetapi ada beberapa referensi tentang aplikasi yang memang akan memberikan pulsa gratis secara real :
Isi Konten :
Getnap

Daftar aplikasi yang akan memberi pulsa gratis yang pertama yaitu getnap. Pulsa yang akan diberikan tidaklah secara percuma begitu saja. Tetapi harus melakukan beberapa taks terlebih dahulu.
Taks yang akan diterima sebagian besar yaitu berupa taks untuk mendownload sebuah aplikasi. Setelah taks telah selesai, akan memperoleh upah yang berupa koin. Koin tersebut nantinya akan ditukar dengan pulsa setelah terkumpul.
Untuk benar – benar pingin memperoleh pulsa dari aplikasi Getnap tidak mudah dan instan. Jadi harus sabar hingga saldo poin mencapai dengan syarat minimal penukaran.
Free Pulsa



Untuk daftar aplikasi yang kedua ini mempunyai cara yang hampir sama dengan Getnap. Caranya dengan melakukan taks untuk mendownload sebuah aplikasi.
Semakin banyak tugas yang telah dilakukan, maka semakin cepat pula koin terkumpul. Serta pulsa gratis juga akan segera diperoleh.
Mnet



Daftar aplikasi yang ketiga ini juga akan memberikan pulsa gratis dengan cara yang hampir sama pula. Cukup dengan download dan instal beberapa aplikasi terlebih dahulu.
Selanjutnya hanya tunggu dan perhatikan secara seksama jumlah koin yang telah diperoleh. Lalu pulsa gratis pun akan segera masuk.
Excite Point



Untuk daftar aplikasi yang akan memberi pulsa gratis ini cukup berbeda dari 3 daftar aplikasi atas. Karena hadiah yang akan diperoleh bukan hanya berupa pulsa. Namun juga ada voucher belanja, souvenir eksklusive excited point dan lain sebagainya.
Untuk taks yang dilakukan supaya memperoleh pulsa gratis juga jauh lebih kompleks. Taks yang paling utama memang mendownload dan instal sebuah aplikasi. Untuk taks lain berupa menulis suatu reviews, melengkapi survei yang ada dan lain – lain.
Popslide



Aplikasi yang dikembangkan oleh Yoyo Holdings ini memiliki cara yang cukup unik dan menyenangkan dalam taks yang tersedia. Jadi aplikasi ini memang akan memberikan pulsa secara gratis dan bukan merupakan hoax.
Jenis taks yang diberikan sangat variatif, mulai dari yang paling mudah hingga taks yang cukup berat. Untuk contoh taks yang paling mudah yaitu dengan membuka lockscreen smartphone dan menonton video. Sementara untuk contoh taks yang cukup sulit yaitu bermain game hingga sampai pada level tertentu.
Pada popslide ini hanya dapat memberikan pulsa gratis pada provider tertentu. Provider tersebut meliputi simpati, as, im3, mentari, xl, axis dan 3.
Coin Monsters



Untuk coin monster mempunyai taks yang hampir mirip dengan popslide. Jadi hanya tinggal membuka lockscreen smartphone, akan langsung memperoleh koin.
Lalu untuk daftar taks lain juga mudah dilakukan. Seperti mengunjungi sebuah situs tertentu. Kemudian dapat pula memanfaatkan sistem referral untuk mengumpulkan koin dengan cepat. Sehingga semakin cepat pula pulsa gratis yang hendak diterima.
Cashify



Untuk aplikasi Cashify ini mungkin menjadi salah satu aplikasi yang memberikan pulsa gratis dengan penukaran koin paling tinggi. Karena dalam Cashify ini, 1 koin senilai dengan 1 IDR. Hal tersebut bukan hanya menjadi suatu kelebihan, tetapi juga memudahkan dalam menghitung keseluruhan jumlah koin yang terkumpul.
Baca juga : Aplikasi Musik Offline
Jenis taks yang tersedia di Cashify ini tidak begitu banyak dan rumit. Hanya berupa download aplikasi dan menonton video.
Sementara itu untuk syarat jenis provider merupakan prepaid / prabayar. Serta Cashify tidak menerima pengisian pulsa pada provider pascabayar.
Bearuang



Untuk aplikasi pemberi pulsa gratis yang ini memiliki taks yang cukup berbeda dan unik. Taks tersebut hanya berupa membaca suatu berita, menjawab beberapa quiz dan lain sebagainya.
Jenis quiz yang harus dijawab sebagian besar berupa pertanyaan tentang pendidikan, mulai science, sosial, budaya, matematika dan lain sebagainya. Walaupun terlihat cukup mudah dan pernah dipelajari di sekolah sebelumnya, banyak pula yang belum menjawab dengan tepat.
Jumlah pertanyaan dalam quiz tersebut hanya 12 buah. Setiap pertanyaan hanya diberikan waktu selama 10 detik.
Hadiah yang nantinya akan diperoleh terdapat 2 buah pilihan, yaitu top up pulsa dan rekening bank. Namun untuk top up rekening mempunyai ketentuan koin minimal yang cukup tinggi.
Jakpat / Jajak Pendapat



Jakpat ini mungkin menjadi satu – satunya aplikasi yang memberikan pulsa gratis dengan cara yang mudah namun sedikit rumit. Satu – satunya jenis taks yang diberikan hanya dengan mengisi survei dengan tepat dan benar. Karena jika tidak menjawab dengan tepat maka gagal secara otomatis.
Untuk jumlah reward yang diberikan oleh Jakpat ini jauh lebih kompleks daripada aplikasi lainnya. Reward tersebut meliputi pulsa, voucher belanja, tiket konser, donasi dan lain sebagainya.
Flash Go



Flash Go menjadi salah satu aplikasi yang dapat menjadi salah satu aplikasi yang memberikan pulsa gratis favorit semua orang khususnya untuk para wanita. Karena untuk memperoleh setiap koin pada flash go ini, harus melakukan belanja terlebih dahulu.
Setelah koin terkumpul, dapat ditukar begitu saja dengan pulsa. Lalu saat melakukan registrasi untuk pertama kalinya juga akan memperoleh koin.
Aplikasi ini telah terintegrasi pada semua pribadi E-Commerce. Baik itu Shopee, Lazada, Tokopedia, Blibli dan lain sebagainya. Untuk proses penukaran pulsa, biasanya akan membutuhkan waktu selama satu minggu.
New Saku



New saku menjadi sebuah aplikasi dengan konsep baca berita. Tetapi setiap berita yang telah dibaca, akan memperoleh upah dalam bentuk token.
Selain itu New saku juga tidak mempunyai fitur lain selain baca berita. Dengan kata lain hanya mempunyai satu buah task. Task tersebut jug sangat mudah untuk dilakukan.
Aplikasi ini termasuk aplikasi yang cukup baik dan real / pasti akan memberikan pulsa gratis. Sayangnya ketika mencari aplikasi ini, akan menjumpai puluhan bug minor dari New saku ini. Untuk mengetahui New saku yang asli, cukup dengan melihat informasi tentang developers.
Jadi pendiri dari aplikasi pulsa gratis ini yaitu TUBAGUS. Selain itu, dapat dipastikan bahwa aplikasi tersebut merupakan aplikasi yang tidak jelas.
Lakar Pulsa Gratis



Sekilas aplikasi ini termasuk ke dalam aplikasi abal – abal dan tidak jelas. Hal tersebut mungkin sangat terlihat jelas dari faktor nama aplikasi ini. Tetapi aplikasi ini cukup bermanfaat jika tidak dipandang sebelah mata.
Aplikasi lakar pulsa gratis merupakan ke dalam daftar aplikasi yang pastinya akan memberikan hadiah yang dapat ditukar dengan pulsa. Selain itu taks dari aplikasi ini juga sangat mudah dan tidak simple.
Baca juga : Aplikasi Remote TV
Taks tersebut berupa menonton video dengan durasi waktu yang telah ditentukan. Ada video yang mempunyai durasi pendek, ada pula dengan durasi cukup panjang. Setiap detik saat menonton video, secara otomatis akan memperoleh poin.
Untuk penukaran koin minimal sebesar 5.000. Sedangkan untuk maksimal penukaran tidak ada limit / tidak terbatas.
Cash Saku



Pada dasarnya sistem aplikasi ini hampir sama dengan sistem aplikasi lain yang mempunyai fitur pulsa gratis. Taks yang merupakan syarat utama dalam mengumpulkan poin juga hampir sama, yaitu hanya sebatas mendownload sebuah aplikasi, lockscreen dan lain sebagainya.
Setelah poin mencapai limit penukaran, dapat segera ditukarkan dengan reward. Reward pada aplikasi hanya berupa pulsa.
Surfee



Aplikasi ini menjadi sebuah aplikasi yang cukup menyenangkan dalam memperoleh pulsa gratis. Tetapi hal tersebut mungkin hanya berlaku untuk beberapa orang yang mempunyai wawasan luas. Sementara itu bagi yang lain sangat menyebalkan.
Hal tersebut disebabkan karena task dari aplikasi ini berupa survei dan quiz. Jadi hanya tinggal melengkapi semua survei yang ada. Ataupun menjawab semua pertanyaan dalam quiz dengan benar.
Setiap survei dan quiz yang telah diikuti, akan mendapatkan imbalan yang berupa koin. Koin tersebut nantinya bisa ditukar dengan pulsa.
Shopee



Shopee pada dasarnya bukan merupakan aplikasi dengan konsep pulsa gratis, melainkan hanya sebuah situs e-commerce. Tetapi mungkin banyak yang tidak menyadari bahwa hanya dengan menggunakan Shopee dapat memperoleh pulsa gratis dengan cukup mudah.
Ada berbagai cara untuk mendapatkan pulsa gratis dari shopee ini. Cara pertama yaitu dengan memanfaatkan daily log in prize. Setiap hari pasti akan mendapatkan kesempatan untuk memperoleh koin di daily gift.
Besarnya daily gift berbeda – beda setiap harinya. Lalu terus kumpulan poin setiap hari dengan cara yang sama. Setelah saldo mencapai lebih dari 5.000, dapat digunakan untuk membeli pulsa di Shopee secara percuma.
Untuk cara yang kedua yaitu dengan menggunakan fitur cashback. Cara ini adalah cara untuk mengumpulkan poin dengan cepat. Namun harus berbelanja terlebih dahulu.
Semakin besar nominal yang dibelanjakan, semakin besar pula cashback yang akan diperoleh. Bahkan total cashback yang dapat diperoleh dapat mencapai 50.000 IDR. Dengan demikian bukan hanya dapat digunakan untuk membeli pulsa, tetapi juga voucher game, voucher data, dan lain sebagainya. Dapat pula digunakan untuk belanja lagi.
Roda Hadiah



Aplikasi ini masih tergolong aplikasi baru, jadi mungkin terdengar cukup asing. Roda hadiah ini termasuk ke dalam daftar aplikasi yang akan memberi reward berupa pulsa gratis.
Cara untuk mendapatkan cukup mudah dan hanya hanya melakukan taks yang ada. Satu – satunya task yang terdapat pada roda hadiah ini hanya memutar roda hadiah yang tersedia. Dalam roda tersebut, dapat terlihat dengan jelas semua daftar hadiah yang dapat diperoleh, sebagai contoh koin.
Cara bermain roda hadiah ini juga sangat mudah. Pertama – tama putar roda terlebih dahulu. Kedua klik untuk menghentikan putaran. Lalu tunggu hingga putaran berhenti dan perhatian arah jarum dengan seksama. Kemudian dapatkan hadiahnya secara langsung.
Aplikasi ini termasuk aplikasi khusus Indonesia. Jadi penukaran koin dengan pulsa hanya dapat disetujui hanya nomer ponsel Indonesia.
16 daftar aplikasi pulsa gratis yang pasti akan memberikan reward berupa pulsa gratis. Selain aplikasi yang ada di atas, sebaiknya dihiraukan karena belum tentu akan memberikan pulsa gratis.
Dapatkan informasi teknologi paling update rekomendasi dari Terminal Tekno langsung ke smartphone kamu melalui aplikasi Telegram dengan bergabung di https://t.me/terminaltekno