Cara Isi Voucher Smartfren Lewat SMS Agar Aktif dan Simak Cara Yang Lainnya Juga Disini!

Cara Isi Voucher Smartfren Lewat SMS – Salah satu provider yang cukup banyak pengguna selain Telkomsel, ada Smartfren juga. Jika biasanya untuk mengisi voucher melalui counter atau gerai jual beli pulsa terdekat. Ternyata  cara isi voucher Smartfren lewat sms juga bisa.

Bagi yang belum pernah mencoba cara isi voucher Smartfren lewat sms, maka bisa simak ulasan lengkapnya disini. Pasalnya cukup dengan  sms voucher pengguna smartfren bisa terisi. Tanpa berbasa-basi berikut ulasan lengkapnya disini:

Apa Itu Voucher Smartfren?

cara isi voucher smartfren lewat sms
cara isi voucher smartfren lewat sms

Saat ingin mengisi pulsa atau kuota, maka biasanya pelanggan Smartfren akan langsung menuju ke konter terdekat untuk membeli Vouchernya. Sehingga munculnya istilah Voucher Smartfren ini, digunakan untuk kode unik yang ada pada kartu. Namun, sebelumnya dilapisi oleh hologram berwarna abu abu.

Jika pengguna membelinya bisa gosok hologram tersebut. Untuk kemudian bisa digunakan kode uniknya. Adapun voucher smartfren beragam misalnya voucher data.

Baca juga : Cara Memindahkan Penyimpanan Internal ke Eksternal

Dimana untuk voucher data smartfren ini sebenarnya adalah voucher pulsa, namun bisa langsung digunakan untuk menjadi paket data. Adapun harga dari voucher data smartfren adalah 10 ribu, kemudian 30 ribu dan sebagainya. Selain itu juga ada voucher pulsa

Lalu ada juga voucher data Unlimited, adapun untuk voucher ini adalah berisi paket data yang bisa digunakan untuk berbagai layanan internet. Bukan hanya medsos saja, atau aplikasi tertentu saja.  Jadi, pengguna bebas menggunakannya, untuk hangusnya sebuah voucher tergantung masa berlaku kuotanya.

Cara Isi Voucher Smartfren Lewat SMS

Sebenarnya ada berbagai cara mengaktifkan voucher smartfren. Biasanya cara ini digunakan untuk para pengguna yang hendak menambahkan kuota internet. Untuk itu pengguna bisa mengisi kuotanya dengan mudah melalui cara isi voucher Smartfren lewat sms berikut ulasan lengkapnya:

  • Pastikan pengguna telah membeli voucher internet sesuai dengan jumlah yang diinginkan. Kemudian gesek hologram tersebut dan untuk selanjutnya pengguna bisa dapatkan kode unik dari balik hologram tersebut.
  • Adapun kode unik untuk isi voucher smartfren tersebut umumnya berjumlah 16 digit angka. Pastikan memang angkanya sudah terlihat dengan jelas.
  • Kemudian pengguna bisa mengaktifkan dengan cara isi voucher smartfren tersebut melalui sms. Pengguna bisa ketika ISI lalu berikan spasi dan kemudian bisa mengisikan 16 digit kode yang ada di voucher tersebut.
  • Jika sudah mengisi kodenya, pastikan cek sekali lagi agar kode yang dimasukkan memang sudah benar. Lalu pengguna bisa kirim sms tadi ke nomor 999.
  • Selanjutnya sistem akan memberikan sms jika memang voucher tersebut sudah berhasil untuk diaktifkan. Maka setelah itu pengguna bisa menggunakan voucher kuota tersebut sesuai keinginan.

Baca juga : Cara Mempercepat Jaringan Tri

Kelebihan Mengisi Voucher Smartfren

Setelah paham bagaimana cara isi voucher Smartfren pembaca bisa mencoba mempraktekkannya sendiri. Sebenarnya ada banyak cara isi voucher, tidak hanya melalui SMS saja. Namun, dengan mengaktifkan dan mengisi melalui SMS ternyata ada banyak kelebihannya:

  • Pengguna baik pemula atau bukan bisa dengan mudah melakukannya. Pasalnya hanya cukup tekan kode unik yang tercantum pada kartu voucher dan mengirimnya ke 999.
  • Lalu menggunakan pengisian voucher menggunakan sms juga tidak membutuhkan jaringan internet yang stabil. Sehingga kapanpun dan dimanapun berada bisa melakukan pengisian dengan mudah.
  • Saat mengisi voucher maka sekaligus pengguna akan menambah masa aktif yang lebih banyak.
  • Tidak hanya itu biasanya mengisi voucher di smartfren pengguna akan dikenakan biaya lebih murah. Sehingga jika dibandingkan dengan membeli pulsa biasa, kemudian dipaketkan sendiri pengguna bisa untung.

Demikian itu beberapa cara isi voucher Smartfren lewat sms yang bisa dilakukan penggunanya. Tentunya ada langkah mudah yang bisa dipraktekkan. Sehingga pengguna bisa mengikutinya dengan melakukan step by step sesuai penjelasan diatas.


Dapatkan informasi teknologi paling update rekomendasi dari Terminal Tekno langsung ke smartphone kamu melalui aplikasi Telegram dengan bergabung di https://t.me/terminaltekno



Avatar photo
Terminal Tekno

Teminal Tekno adalah Blog yang menyajikan berbagai macam informasi seputar review, teknologi, smartphone, komputer, aplikasi, dan sejenisnya yang paling update.

Leave a Comment